PT MNC Studio International Tbk merupakan anak usaha dari PT Media Nusantara Citra Tbk yang menyediakan produksi konten program televisi serta mendistribusikan program televisi dan film di Indonesia hingga mancanegara.

v
Update IHSG 7 Juli 2021 JSKY ARB, MSIN To The Moon
Rabu, 07 Jul 2021

Update IHSG 7 Juli 2021 turun sebanyak 0,05% ditutup pada level 6044. Asing melakukan aksi jual sebanyak kurang lebih 88M di pasar regular. Setelah sempat menguat di awal sesi, IHSG dipaksa menyerah di zona merah akibat gempuran dari asing.

MNC Studios (MSIN) Kerja Sama dengan Moonton untuk Bisnis E-sport
Rabu, 07 Jul 2021

Anak usaha PT MNC Studios Internasional Tbk (MSIN), PT Esports Star Indonesia (ESI) menandatangani perjanjian dengan Moonton untuk mengadakan program pencarian bakat bernama E-Sports Star Indonesia season 2 guna memproduksi dan menyiarkan pertandingan Mobile Legends: Bang Bang, game seluler peringkat wahid di Indonesia berdasarkan jumlah pengguna aktif bulanan menurut Hootsuite.

MNC Media Terapkan Kecerdasan Buatan di Seluruh Platform
Kamis, 27 Mei 2021

Perusahaan grup media PT Media Nusantara Citra Tbk begitu fokus mengembangkan sektor digitalnya. Perseroan berencana menerapkan kecerdasan buatan di seluruh produk digitalnya.

Send Message